You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Sekaan
Desa Sekaan

Kec. Kintamani, Kab. Bangli, Provinsi Bali

WUJUDKAN SEKAAN ERA BARU

KEGIATAN POSBINDU PTM DI DESA SEKAAN

Ni Wayan Ani Asih 31 Oktober 2019 Dibaca 899 Kali
KEGIATAN POSBINDU PTM DI DESA SEKAAN

Untuk meningkatkan kesehatan masyarakat Desa Sekaan, pada Selasa (29/10) di Wantilan Desa Sekaan diadakan kegiatan Posbindu PTM (Pos Pembinaan Terpadu Penyakit Tidak Menular). Sasaran kegiatan Posbindu PTM ini yaitu masyarakat Desa Sekaan umur 15 – 59 tahun. Kegiatan ini dihadiri oleh Bidan Desa dan Petugas puskesmas kintamani VI beserta kader Posbindu dari PKK Desa Sekaan.

 Diadakannya kegiatan Posbindu PTM  ini bertujuan untuk meningkatkan peran serta masyarakat dalam pencegahan dan penemuan dini faktor resiko penyakit tidak menular. Kegiatan Posbindu PTM ini meliputi registrasi, wawancara, pengukuran BB (Berat Badan), TB (Tinggi Badan) dan lingkar perut, pemeriksaan gula darah, kolesterol, asam urat dan konseling. Dalam kegiatan ini respon masyarakat Desa Sekaan belum begitu baik, mungkin karena masyarakat belum memahami pentingnya diadakan kegiatan posbindu PTM ini.

Untuk menindaklanjuti hal tersebut, Bidan Desa dan petugas Puskesmas akan mensosialisasikan pentingnya kegiatan tersebut, sehingga masyarakat paham dan mau datang dalam kegiatan ini sehingga dalam kurun waktu setahun diharapkan semua masyarakat umur 15 – 59 tahun semua yang ada di Desa Sekaan tertarik  untuk cek kesehatannya. Diadakannya kegiatan Posbindu ini didanai dari APBDes Sekaan memakai Dana Desa sebagai sumber dananya.

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image

APBDes 2025 Pelaksanaan

Pendapatan
Rp 0,00 Rp 2.437.139.000,00
0%
Belanja
Rp 0,00 Rp 2.772.470.863,00
0%
Pembiayaan
Rp 0,00 Rp -335.331.863,00
0%

APBDes 2025 Pendapatan

Hasil Usaha Desa
Rp 0,00 Rp 144.273.000,00
0%
Dana Desa
Rp 0,00 Rp 1.027.608.000,00
0%
Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi
Rp 0,00 Rp 167.075.000,00
0%
Alokasi Dana Desa
Rp 0,00 Rp 947.183.000,00
0%
Bantuan Keuangan Provinsi
Rp 0,00 Rp 124.200.000,00
0%
Bantuan Keuangan Kabupaten/Kota
Rp 0,00 Rp 19.000.000,00
0%
Penerimaan Dari Hasil Kerjasama Antar Desa
Rp 0,00 Rp 1.800.000,00
0%
Bunga Bank
Rp 0,00 Rp 6.000.000,00
0%

APBDes 2025 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa
Rp 0,00 Rp 1.124.632.914,00
0%
Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa
Rp 0,00 Rp 873.403.422,00
0%
Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa
Rp 0,00 Rp 647.634.527,00
0%
Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa
Rp 0,00 Rp 126.800.000,00
0%